Email Me When in Stock
Ooops, barang ini sedang habis. Masukkan email kamu dan kami akan segera memberitahu ketika barang sudah tersedia kembali.
Gambaran singkat mengenai produk:
Mustika Ratu Masker Tomat adalah serbuk masker kaya antioksidan yang diformulasikan untuk menyegarkan kulit wajahmu.
Apa yang dapat dilakukan dengan formulasi produk ini?
Mustika Ratu Masker Tomat ini mengandung ekstrak buah tomat dan derivate vitamin C yang berfungsi sebagai antioksidan yang baik untuk kulit. Menjadikan kulit wajahmu segar dan tak lagi kusam.
Jenis kulit apa yang cocok dengan kulit ini?
- Normal
- Kering
- Berminyak
- Kombinasi
- Sensitif
Berat bersih: 15 g
Saran penggunaan produk:
- Campur serbuk masker dengan Mustika Ratu Air Sari Mawar Putih secukupnya, lalu oleskan pada wajah dan leher. Hindari area mata.
- Diamkan hingga kering (10 menit), kemudian bilas wajah dengan air.
- Gunakan secara teratur dua kali seminggu untuk hasil optimal.
Manihot Utilissima Starch, Oryza Sativa (Rice) Starch, Solanum Lycopersicum (Tomato) Fruit Extract, Bisabolol, Sodium Ascorbyl Phosphate, Allantoin, Methylparaben, CI 77891, CI 77492, CI 12085, CI 77491.
Mustika Ratu didirikan tahun 1975 oleh DR. BRA. Mooryati Soedibyo, cucu dari Raja Pakubuwono X. Berawal dari home industry dan akhirnya berkembang menjadi merek ternama di tanah air, Mustika Ratu selalu memberikan yang terbaik dengan memegang teguh tradisi leluhur yang berasal dari Keraton Surakarta Hadiningrat. Dengan pengalaman 25 tahun di bidang kosmetik, Mustika Ratu memberikan perawatan kecantikan secara holistic, yaitu kecantikan luar dan dalam, sesuai tradisi Indonesia.
Be the first to review “Mustika Ratu – Masker Tomat (15 g)”